Thursday, September 26, 2013

Lowongan Kerja Canon Data Script September 2013

Lowongan Kerja Canon Data Script September 2013 - Informasi Loker kali ini bagi anda peminat lowongan kerja swasta di wilayah Jakarta. Harap perhatikan dengan teliti Lowongan Kerja Canon Data Script September 2013 , khususnya mengenai syarat dan tanggal penutupan dibawah ini. Apabila anda tertarik dengan loker terbaru September 2013 tersebut silahkah langsung mendaftar melalui email/alamat/apply form yang tertera sebelum waktu pendaftaran ditutup.

 ---------------------------------------------------------------------
National Sales Manager (Canon Large Format Printer)  - PT Datascrip
Responsibilities
  • Bertanggung jawab untuk mengelola team Sales dalam hal pencapaian penjualan sesuai target yang sudah diberikan
  • Melakukan presentasi dan membina hubungan yang profesional serta berkesinambungan dengan pelanggan
  • Bertanggung  jawab dalam membina dan mengembangkan team Sales yang menjadi tanggung jawabnya
Requirements
  • Pria/Wanita, usia 28 – 35 tahun
  • Pendidikan min. S1 semua jurusan
  • Memiliki pengalaman min. 2 tahun mengkoordinasi team salesman, diutamakan di bidang mesin Photocopy, Plotter/Large Format Printer
  • Memiliki kemampuan berbahasa Inggris yang baik (lisan dan tulisan)
  • Memiliki kemampuan komputer yang baik, khususnya program Ms. Office
  • Memiliki ketrampilan komunikasi dan negosiasi yang baik
  • Memiliki leadership dan mampu bekerja dalam team
  • Memiliki daya juang dan berorientasi pada hasil
  • Mampu bekerja energik dengan mobilitas tinggi
  • Memiliki kemampuan presentasi yang baik

Segera Kirimkan Resume dan foto terbaru, ke :
recruit@datascrip.co.id
Or
HRO Dept.
PT. Datascrip
Datascrip office Building
Jl. Selaparang Blok B.15 Kav.9
Kemayoran, Jakarta 10610

Closing Date: 20-Oct-13
 ---------------------------------------------------------------------
Marketing Executive (Product Specialist - Canon Product)  - PT Datascrip
Responsibilities
  • Menyusun strategi dan rencana pemasaran produk yang menjadi tanggung jawabnya.
  • Merencanakan pembelian barang.
  • Melakukan survey, riset dan analisa pasar, memantau pergerakan kompetitor.
  • Membuat perencanaan perubahan harga.
  • Merencanakan dan melaksanakan promosi/periklanan.
  • Membina hubungan kerja yang berkesinambungan dengan pihak-pihak terkait terutama dengan produsen (principal).
Requirements
  • Usia maksimal 30 tahun
  • Pendidikan min. S1 lebih diutamakan dari jurusan Marketing atau Bisnis.
  • Memiliki pengalaman min. 1 tahun sebagai Brand/Product Specialist
  • Menguasai Bahasa Inggris lisan dan tulisan (Bisnis korespondensi)
  • Memiliki daya analisa yang tajam, teliti dan memperhatikan akurasi

Segera Kirimkan Resume dan foto terbaru, ke :
recruit@datascrip.co.id
Or
HRO Dept.
PT. Datascrip
Datascrip office Building
Jl. Selaparang Blok B.15 Kav.9
Kemayoran, Jakarta 10610

Closing Date: 20-Oct-13
 ---------------------------------------------------------------------
Demikian info seputar Lowongan Kerja Canon Data Script September 2013  yang kami update hari ini semoga berguna dan bermanfaat bagi anda calon pelamar dan dapat diterima diperusahaan yang dikehendaki, untuk informasi lainnya dapat anda cari di blog ini, Terima Kasih dan Salam Sukses.

====>> Baca Juga
Lowongan Kerja Samsung Indonesia September 2013

No comments:

Post a Comment